pada apa / pada siapa

2/03/2011 08:09:00 AM

karena memang pada altruismemu aku jatuh cinta.

apakah itu yang membentuk keapaanmu? atau kesiapaanmu?
lalu bagaimana kita melakukannya dengan benar? untuk jatuh pada yang apa atau pada yang siapa?
apa itu apa? apa itu siapa?
siapa itu apa? siapa itu siapa?
apakah pada jargon kita harus peduli?
karena kamu adalah kamu, dengan idealisme yang membingungkan.
tapi pada kerumitanmulah aku jatuh cinta.

You Might Also Like

0 comments

followers

Subscribe